Senin, 24 April 2023

Essay 2: Review & Meringkas Film Youtube _ Naufal Muhtarom Akbar Lubis (22310420087)

 “UP”

Essay 2

Psikologi Sosial

Naufal Muhtarom Akbar Lubis

22310420087


Dosen Pengampu : Dr., Dra. ARUNDATI SHINTA MA


Fakultas Psikologi Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta




Topik

Perjalanan, perjuangan, kesetiaan pasangan, dan animasi. 

Sumber

UP 2019 - 1:36

https://youtu.be/ZnZXkr7DwqM

Ringkasan

Ditanyangkan tahun 2019 ini merupakan film yang berkisah tentang seorang kakek dan seorang anak bernama Russell yang berpetualangan untuk menemukan Paradise Fall dengan menerbangkan rumah menggunakan sepuluh ribu balon.


Kisah bermula ketika seorang anak laki-laki bernama Carl Fredricksen dan Ellie teman perempuannya, sama-sama mengidolakan tokoh petualang yang bernama Charlez Muntz. Ketika dewasa, Carl dan Ellie menikah. Sayangnya mereka tidak dikaruniai seorang anak. Hingga akhirnya Carl dan Ellie memutuskan untuk menyisihkan sebagian uang mereka untuk ditabung.

Mereka bercita-cita untuk menemukan Paradise Fall dan mendirikan rumahdi sana seperti tokoh idolanya Charlez Muntz. Sayangnya, cita-cita itu belum sempat terwujud bahkan ketika Carl dan Ellie sudah tua renta. Hingga akhirnya Ellie meninggal dunia. Carl yang kesepian menolak pindah dari rumahnya meskipun ada perusahaan konstruksi yang menawarkan untuk membeli rumahnya. Singkat cerita, Carls sempat terlibat perkelahian dengan salah seorang pekerja yang merusak kotak suratnya sehingga Carls dijatuhi hukuman pindah rumah dan harus tinggal di panti jompo. Carls begitu kecewa, tapi ia tak kehilangan akal. Ia mengingat impiannya yang belum terwujud dengan Elly dan memutuskan untuk berpetualang mencari Paradise Fall. Carls memasang sepuluh ribu balon gas helium. Tekanan dari balon-balon itu membuat retakandi seluruh bawah rumah dan membuat rumah Carls terbang. Kakek itubegitubersuka cita, akhirnya impiannya dengan Elly akan terwujud.



Ringkasan (lanjutan) 

Tiba-tiba terdengar ketukan dari dalam kamar Carls ketika rumahnyasudahterbang tinggi. Ternyata seorang anak kecil bernama Russell akan turut menemani perjalanan panjangnya itu. Dimulailah petualangan mereka. Banyak kejadian yang mereka alami di sepanjang jalan. Dalam perjalanan mereka bertemu anjing dan seekor mirip dengan burung merak dan ternyata hewan tersebut sangat langka. Suatu kejadian mereka ditimpa oleh permasalahan yaitu pertengkaran untuk merebut hewan langkah tersebut. Pemburu tersebut ternyata idola mereka yaitu Charlez Muntz. Singkat cerita, mereka telah menang dalam pertengkaran tetapi Charles banyak kehilangan balon dan bangunan rumah yang mulai roboh. Pada akhir cerita mereka semua selamat dan berhasil meletakkan rumah mereka di  Paradise Fall.


Permasalahan 

Menurut saya pribada tidak ada permasalahaan yang muncul dalam cerita film up tersebut. Karena film berbentuk animasi dan bisa diterima oleh siapapun dan kalangan manapun. Film yang dikemas santai dengan cerita memotivasi dalam menwujudkan cita-cita dengaan sebuah usaha dan perjuangan. Dalam menjalani sebuah impian tak luput dari benturan benturan yang muncul dalam hidup. 

Opini saya 

  • Untuk alur cerita yang ringan dan beragama karakter yang ditampilakan serta gambar yang berbagai macam bentuk membuat penonton menikamati cerita yang ditampilkan.

  • Sebagai manusia sosial haruslah memiliki interaksi antar individu. Kesetian pasangan digambarkan dengan perwujudan keinginan pasangan yang satu. Memiliki komunikasi yang baik kunci dalam hubungan antar manusia. Hal yang tak mungkin sekalipun akan terjadi jika melakukannya dengan niat dan usaha.


Lampiran : 



Review dan Sinopsis Film Up (2009) - Nama Film

0 komentar:

Posting Komentar