Jumat, 12 Juli 2024

 

 ESSAY 5 TUGAS MATA KULIAH PSIKOLOGI INOVASI

Lomba Dekorasi Habitat Satwa

Dosen Pengampu: Dr., Dra. Arundati Shinta MA.

 

 


 

 

 

Nama    : Muhammad Arba’an

NIM      : 21310410199

Kelas     : SJ

 

 

 

 

PROGRAM STUDI PSIKOLOGI

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS PROKLAMASI 45 YOGYAKARTA

DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

 

 

 

 

Dalam studi Ekologi Habitat adalah suatu tempat alami yang memiliki faktor abiotik maupun biotik untuk mendukung Makhluk Hidup untuk bertahan hidup dan berkembang biak. Faktor abiotik dapat berupa tanahkelembapan, rentang temperatur, dan Intensitas Cahaya. Sementara itu, faktor biotik dapat berupa keberadaan makanan dan ada tidaknya pemangsa. Pada dasarnya, habitat adalah lingkungan fisik di sekeliling populasi suatu spesies yang memengaruhi dan dapat dimanfaatkan oleh spesies tersebut.

Dalam rangka menambah ilmu dan skill untuk para Keeper satwa kebun binatang Gembiraloka melakukan kegiatan lomba berupa dekorasi ekosistem kandang Akomodasi dan kandang Display Pada kandang tempat satwa di lepas. Maksud dan tujuannya adalah untuk membuat keeper bisa lebih paham tentang ekogologi dari satwa yang di berikan tanggung jawab kepada keeper satwa. Karena setiap Keeper satwa memiliki peran dan tanggung jawab atas kesehatan satwa agar selalu aktif dan tidak setres saat di kandang.

Lomba tersebut di ikuti oleh semua Keeper Satwa tanpa terkecuali dari berbagai Unit dan Jenis satwa, dari itu di nilai dari dekorasi kandang, kenyamanan satwa, hal-hal yang menyangkut kesejahteraan satwa agar satwa selalu nyaman dalam kandang yang di tempati satwa.

Dalam Lomba ini dari team kami tidak mendapatkan juara karena masih banyak sekali kekurangan dalam mengatur tempat dalam habitat satwa yang membuat satwa tidak nyaman. Namun kitab isa belajar lagi bagaimana cara membuat satwa nyaman dan tidak menimbulkan seetres.

Kedepan saya dan team akan lebih belajar lagi dalam membuat suatu tempat yang nyaman bagi satwa.

0 komentar:

Posting Komentar