Sabtu, 09 November 2024

Esai 8: UTS Psikologi Inovasi - Thoriq Safrizal - 22310410084

 Psikologi Inovasi Essay Ujian Tengah Semester - Thoriq Safrizal - 22310410084 - SP


PSIKOLOGI INOVASI

 

ESAI UTS
Dosen Pengampu: Dr., Dra. ARUNDARI SHINTA, MA


Thoriq Safrizal
22310410084

Fakultas Psikologi

Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta

 NOVEMBER 2024


UJIAN TENGAH SEMESTER PSI INOV


1.Respon individu dalam situasi tidak nyaman berdasarkan gambar 1.

Terdapat beberapa respon individu dalam situasi tidak nyaman yang pertama yaitu exit. Exit respon individu terhadap situasi tidak nyaman memiliki maksud untuk menyelesaikan masalah dalam situasi tidak nyaman Hal ini dapat berpengaruh aktif dan destruktif. Seseorang yang sedang dalam situasi tidak nyaman akan bertindak keluar untuk menyelesaikan situasi tersebut dengan cara aktif titik sedangkan destruktif dalam hal keluar dari situasi tidak nyaman dapat bersifat merusak atau menghancurkan baik itu fisik emosional atau fisiologis contoh perilaku keluar dari situasi tidak nyaman itu adalah menghancurkan hubungan individu dan berkomunikasi secara aktif terhadap individu tersebut biasanya perilaku ini bertentangan dengan tujuan konstruktif yang berfokus pada perbaikan dan pengembangan positif.

2. Respon individu terhadap situasi tidak nyaman yang kedua 

Respon yang keduayaitu kelalaian atau neglect yaitu tindakan mengabaikan atau tidak memberikan perhatian terhadap situasi tidak nyaman tersebut. Neglect di sini seseorang lebih memilih untuk bersifat pasif atau diam saja mengabaikan emosional dirinya, kesehatan atau tidak mencari dukungan ketika diperlukan. Kelalaian ini dapat berdampak buruk kepada individu tersebut karena mempengaruhi kesejahteraan mereka baik secara fisik emosional, maupun psikologis.

Respon individu terhadap situasi tidak nyaman yang ketiga yaitu loyalitas atau memiliki komitmen yang kuat terhadap situasi tersebut untuk bisa menyelesaikannya. Hal ini berkesinambungan dengan sikap Pasif dan destruktif yang berarti orang tersebut memiliki perilaku yang menunjukkan dukungan yang Teguh, kepercayaan, Bahkan dalam situasi yang sulit atau ketika ada godaan untuk berpaling beberapa contoh sikap perilaku seseorang yang sedang dalam situasi tidak nyaman biasanya akan tetap mendukung dan menjaga hubungan tersebut tetap baik dengan cara memperbaiki keadaan, menciptakan solusi, dan mendukung dan berfokus pada solusi.

Respon individu terhadap situasi tidak nyaman yang keempat yaitu Voice atau berbicara yang berarti orang tersebut akan secara aktif dan konstruktif untuk bisa menyelesaikan situasi tidak nyaman tersebut. Individu tersebut akan berbicara berkomunikasi secara terbuka mendengarkan dengan empati, dan bekerja sama untuk menyelesaikan masalah yang ada.

Dari keempat respon tersebut terdapat 2 Respon yang bersifat destruktif atau penyelesaian secara fisik emosional dan psikologis yaitu respon exit dan neglect. Sedangkan dua Respon yang lain bersifat konstruktif atau sikap di mana seseorang tersebut dianggap sebagai nilai positif untuk menyelesaikan Keadaan tidak nyaman.

0 komentar:

Posting Komentar